1 Receiver Test Disini kita dapat mendengarkan suatu bunyi yang menandakan bahwa terdapat notifisikasi pemberitahuan pada HP Oppo. Dengar baik-baik suara yang keluar, jika suaranya enak didengar berarti komponen ini dalam kondisi baik. 2. Bluetooth Test Sebuah menu untuk menguji koneksi Bluetooth dalam mengirim atau menerima file.
CaraCek HP OPPO Asli atau Palsu Sebenarnya dalam membedakan HP OPPO asli dengan yang palsu, bisa dibedakan hanya dengan melihat pada bagian IMEI. Namun sering kali IMEI pun ada juga yang bisa ditiru. Serta banyak sebagian orang yang tidak paham dengan IMEI tersebut. Maka dari itu anda bisa menggunakan langkah-langkah berikut: Kode Dial Cek Body HP
Berikutini cara untuk mengecek HP Oppo asli atau palsu menggunakan nomor IMEI: Apa itu Nomor IMEI? Nomor IMEI adalah singkatan dari International Mobile Equipment Identity. Nomor ini bisa ditemukan pada perangkat Oppo Anda dan dianggap sebagai "fingerprint" unik dari perangkat. Jenis-jenis Nomor IMEI? Tidak ada jenis atau variasi dari nomor IMEI..